ornament
ornament
Kembali ke Halaman Artikel

Walau pandemi menghentikan sejumlah kegiatan, namun virus ini tidak menghalangi kita untuk merayakan kemerdekaan. Pada hari ulang tahun Republik Indonesia yang ke-75, kita diajak untuk turut mewarnai hari bebasnya Indonesia dari penjajahan di rumah aja. Simak artikel ini untuk mengetahui cara seru dan baru rayakan 17-an di tengah pandemi!

1.      1. Protokol upacara yang baru

Berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya, upacara istana tahun ini akan dilaksanakan dengan sederhana. 

2.      2. Ikut upacara di rumah aja

Kita juga didorong untuk berpartisipasi dengan meluangkan waktu selama tiga menit pada 17 Agustus 2020 pada pukul 10.17-10.20 WIB. 

3.      3. Lomba 17-an virtual

   Walau di rumah aja, Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif menyiapkan lomba video seru dengan tema “Rayakan Kemerdekaan”. 

4.      4. Diskon dan promo online

Setiap tahunnya, selalu ada promo seru dari berbagai brand dari makanan hingga pakaian dalam rangka perayaan ulang tahun negara kita. 

Tetap nyalakan semangat kemerdekaan walau di rumah aja! Namun, jangan lupa untuk jaga kesehatan dan punya perlindungan FWD Insurance produk asuransi jiwa sekaligus investasi yang dirancang khusus untuk mempersiapkan dana kesehatan dan dana darurat keluarga.