ornament
ornament
Kembali ke Halaman Artikel

Butuh penghasilan tambahan selama pandemi? Ini waktunya kamu mencari resep keluarga atau internet dan mulai bereksperimen di dapur! Bisnis kuliner rumahan merupakan lahan yang menggoda di saat pandemi. Modalnya tidak terlalu besar dan bisa dimulai dari menawarkan ke teman atau saudara lewat Instagram, Facebook, atau grup WhatsApp. Simak lima bisnis kuliner yang bisa kamu coba!


1. Tiramisu

Dessert ala Italia ini biasanya mudah ditemukan di restoran-restoran. 

2. Bakmi

Siapa yang bisa menolak godaan yang satu ini? Cocok dimakan pagi, siang, ataupun malam hari, bakmi merupakan makanan yang banyak dicari di saat pandemi. 

3. Frozen Food

Pilihan aman setiap rumah ketika mengisi stok bahan makanan adalah frozen food

4. Beragam jenis kue dan makanan manis lainnya

Banyak orang yang rindu dengan kue-kue yang disajikan di kafe, seperti red velvet, chocolate cake, cheese cake, dan masih banyak lagi. 

5. Kopi atau minuman literan

Tentunya sudah tidak asing lagi dengan tren minuman literan di tengah pandemi. 

Selalu ada jalan jika kita berupaya untuk menggali potensi diri. 

*Syarat & ketentuan berlaku