ornament
ornament
Kembali ke Halaman Artikel

Pandemi COVID-19 yang telah melanda selama beberapa bulan terakhir menyebabkan dibatalkannya sejumlah konser dan festival musik yang telah ditunggu-tunggu. Sementara dunia sedang beradaptasi dengan new normal, social distancing terus diberlakukan sehingga pengalaman menonton konser live seperti yang kita ketahui masih belum dapat dilakukan. Walaupun begitu, beberapa musisi dunia tetap konsisten menghibur para penggemarnya melalui konser-konser online yang disiarkan langsung dari rumah maupun studio mereka. Berikut livestream konser yang dapat kamu tonton selama berada di rumah!


1. One World: Together at Home

Pada bulan April lalu, rangkaian konser amal “One World: Together at Home” berlangsung selama 8 jam lebih. 

2. Asia Rising Forever

Meskipun festival Head in The Clouds yang seharusnya diadakan pada bulan Maret lalu di Jakarta telah dibatalkan karena pandemi COVID-19, label 88rising tidak ingin mengecewakan para penggemarnya. 

3. BTS BANG BANG CON: The Live

Boyband K-pop BTS tidak mau ketinggalan untuk menyapa para fans-nya lewat siaran langsung meskipun dari jarak jauh. 

Selalu ada cara untuk menikmati hiburan selama pandemi. 

Selama bulan Juni 2020, ada tambahan manfaat khusus COVID-19 hingga Rp100 juta* untuk perlindungan virus corona (COVID-19), berupa manfaat tunai harian, karantina, hingga meninggal dunia jika terdiagnosis positif COVID-19 selama masa periode program Selengkapnya cek di fwd.co.id ya !